70 inspirasi dan arti nama anak perempuan dalam Islam
Dalam budaya Islam, memberi nama yang memiliki makna positif merupakan anjuran karena nama merupakan doa dari orang tua ...
2. Amina: Dapat dipercaya, aman
3. Aisyah: Hidup yang bahagia
4. Aziza: Berharga dan muliaBerawal huruf B5. Balqis: Ratu Negeri Saba
6. Baqiya: Selamanya
7. Bushra: Kabar gembira
8. Bahira: PintarBerawal huruf C9. Chana: Kesayangan
10. Chafia: Penuh perhatian
11. Cyra: Bulan
12. Celina: SurgawiBerawal huruf D13. Deena: Bertaqwa
14. Dalia - Gadis berbunga
15. Dianna: Surga
16. Dalilah: Petunjuk jalanBerawal huruf E17. Enisa: Teman baik
18. Eiliyah: Bertumbuh dalam damai dan cinta Allah
19. Elham: Memberikan inspirasi
20. Eiman: ImanBerawal huruf F21. Fatimah: Nama putri Nabi Muhammad SAW
22. Fauziyah: Beruntung
23. Fathinah: Cerdas
24. Farah: KegembiraanBerawal huruf G25. Ghina: Kekayaan
26. Gamila: IndahBerawal huruf H27. Hafa: Hujan yang lembut
28. Hanifah: Muslimah yang teguh
29. Halimah: Penyabar dan lembutBerawal huruf I30. Izzah: Kehormatan
31. Isya: Kehidupan waktu isya
32. Insha: PenciptaanBerawal huruf J33. Jamilah: Cantik dan anggun
34. Jannat: Surga
35. Jahida: Membantu yang lemahBerawal huruf K36. Khazanah: Harta yang disimpan
37. Khadijah: Istri pertama Nabi Muhammad SAW
38. Khalida: Abadi
39. Kamalia: KesempurnaanBerawal huruf L40. Layyanah: Halus dan lembut
41. Laila: Malam hari
42. Lahya: HadiahBerawal huruf M43. Mahabbah: Cinta dan kasih sayang
44. Mazaya: Unggul diantara yang lain
45. Maryam: Masuk dalam daftar nama bayi perempuan menurut islam dan alquran yang artinya perempuan yang dimuliakan AllahBerawal huruf N46. Nabila: Terhormat
47. Nura: Cahaya
48. Najwa: Bisikan rahasiaBerawal huruf O49. Oamra: Bulan
50. Ouarda: Bunga mawarBerawal huruf P51. Pakiza: Murni
52. Paransa: SutraBerawal huruf R53. Rani: Perempuan sukses
54. Ruhama: Pemberi kasih sayang
55. Rania: Pemimpin ratuBerawal huruf S56. Salma: Damai dan sehat
57. Safiyah: Teman terbaik
58. Sakinah: Kedamaian ketenaganBerawal huruf T59. Tihani: Bahagia
60. Tahira: Suci dan bersih
61. Taslima: SalamBerawal huruf U62. Uaine: Bangsawan
63. Uthailah: MuliaBerawal huruf V64. Vahira: Bunga melur
65. Varisha: PetirBerawal huruf W66. Wasima: Cantik dan anggun
67. Wadha: CemerlangBerawal huruf X68. Xavia: TerangBerawal huruf Y69. Yumna: Sukses dan keberuntunganBerawal huruf Z70. Zahrah: BungaBaca juga: Baca juga: Baca juga:
Pewarta: Sean Anggiatheda Sitorus
Editor: Alviansyah Pasaribu
Copyright © ANTARA 2024