Target nilai tukar petani tercapai
Petani menyiram tanaman bawang merah menggunakan mesin penyiram di area persawahan sentra bawang merah, Sukomoro, Nganjuk, Jawa Timur, Kamis (14/11/2024). Kementerian / Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas) ...
Petani menyiram tanaman bawang merah menggunakan mesin penyiram di area persawahan sentra bawang merah, Sukomoro, Nganjuk, Jawa Timur, Kamis (14/11/2024). Kementerian / Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas) menyatakan salah satu indikator Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2019-2024 yaitu nilai tukar petani 2024 telah tercapai dengan baseline 100,90, capaian 112,46, RPJMN 105, dan RKP 105-108. ANTARA Jatim/Muhammad Mada/mas.