Total harta kekayaan Menteri Kehutanan Raja Juli Antoni merujuk LHKPN
Menteri Kehutanan periode 2024-2029 sekaligus pendiri Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Raja Juli Antoni memiliki ...
- Tanah dan bangunan seluas 120 m²/56 m² di Bekasi: Rp264.880.000
- Tanah dan bangunan seluas 570 m²/240 m² di Bekasi: Rp1.513.780.000
- Bangunan seluas 29,5 m² di Bekasi: Rp209.365.000
- Bangunan seluas 18 m² di Bekasi: Rp86.500.000
- Tanah dan bangunan seluas 150 m²/151 m² di Tangerang Selatan: Rp1.022.950.000
- Tanah dan bangunan seluas 31 m²/29 m² di Jakarta Selatan: Rp482.170.000
- Tanah dan bangunan seluas 19 m²/18 m² di Jakarta Selatan: Rp297.765.000
- Tanah dan bangunan seluas 160 m²/85 m² di Tangerang Selatan: Rp1.087.000.000
- Tanah dan bangunan seluas 181 m²/85 m² di Tangerang Selatan: Rp1.205.125.000
- Tanah seluas 347 m² di Tangerang Selatan: Rp1.951.875.000
- Tanah dan bangunan seluas 161 m²/54 m² di Tangerang Selatan: Rp608.175.000.
- Mobil Nissan X-Trail tahun 2014: Rp140.000.000
- Mobil Ford Fiesta tahun 2014: Rp90.000.000
- Mobil Toyota Innova tahun 2018: Rp310.000.000
- Motor Honda Supra Fit tahun 2005: Rp3.200.000
Surat berharga
Raja Juli Antoni memiliki surat berharga dengan total nilai Rp86.000.000.Kas dan setara kas
Dalam bentuk kas dan setara kas, kekayaan Raja Juli Antoni tercatat sebesar Rp1.483.167.570.Total kekayaan bersihDengan akumulasi harta total sebesar Rp10.841.952.570 dan adanya utang sebesar Rp1.948.220.287, total kekayaan bersih Raja Juli Antoni adalah Rp8.893.732.283.Jumlah ini mencerminkan total kekayaan bersihnya sesuai dengan laporan LHKPN yang memberikan transparansi bagi publik mengenai aset pejabat negara.Baca juga: Baca juga:
Pewarta: Raihan Fadilah
Editor: Suryanto
Copyright © ANTARA 2024